Minggu, 09 April 2017

Testimoni Mengenai Mata Kuliah Pendidikan

Halohaiiii readers :) :)
Aku mau kasi kesan nih mengenai gimana sih Psikologi Pendidikan itu,apasih yang dipelajari dan kenapa perlu dipelajari.

Menurutku sih,pendidikan merupakan hal yang WAJIB diperoleh oleh setidaknya setiap anak,kenapa?,Karena pendidikan merupakan dasar dari segala sisi kehidupan dan penting untuk dapat melangsungkan kehidupan juga agar lebih baik readers.

Di mata kuliah psikologi pendiddikan aku belajar banyak hal,seperti lebih mengerti tentang apa itu belajar-dan ternyata belajar pun ternyata karna ada stimulus loh,aku juga tau tentang tahapan-tahapan perkembangan mulai dari bayi-balita-remaja-sampai ke remaja akhir,pokeke dimata kuliah ini banyak hal yang aku belum tahu menjadi tahu.

Oiya,aku juga merasa termotivasi untuk mengukuti mata kuliah ini karna ada salah satu dosen yang mengajar dengan santai dan memotivasi mahasiswa yang menjawab atau mau menceritakan pengalaman dan diakhir pertemuan dikasi coklat loh,kan lumayan hehe,menurutku sih itu salah satu stimulus yang diberikan dosen agar mahasiswa aktif dikelas.

nah itu dia cerita aku tentang mata kuliah dan perkuliahan psikologi pendidikan readers,semoga bermanfaat yaa,terima kasih :) :)

0 komentar:

Posting Komentar

Disqus Shortname

Comments system

By :
Free Blog Templates